
Mantan wartawan Istana era orde baru, Tarman Azam menegaskan kondisi gonjang-ganjing yang dialami Indonesia diprediksi masih berjalan lama. Karena Indonesia tidak lagi memiliki sosok pemimpin yang berkualitas dan berwawasan Indonesia, sehebat Soeharto. Tidak ada yang bisa menyangkal pembangunan Indonesia tumbuh di masa kepemimpinan Soeharto. Read more…